Konsentrasi keahlian Desain Komunikasi Visual merupakan salah satu konsentrasi keahlian pada program keahlian Desain Komunikasi Visual. Konsentrasi keahlian Desain Komunikasi Visual di SMK Wijaya Plus 2 dibuka pada tahun pelajaran 2022/2023 sebagai penganti kompetensi keahlian Multimedia pada kurikulum K-13.
Kenapa harus jurusan Desain Komunikasi Visual, Belajar apa saja dan bagaimana prospek kerjanya ? selengkapnya bisa kalian lihat pada gambar di bawah ini.